rpp kurikulum 2013 revisi
rpp kurikulum 2013 revisi

Berlibur di Negeri Sejarah Turki

Di muka bumi ini terdapat banyak sekali negara negara yang memiliki tempat yang bersejarah. Dari nilai sejarah ini, banyak orang berbondong bondong yang ingin mengetahui peradapan dan peninggalan sejarah yang ada, sehingga nilai sejarah itu menjadi daya tarik tersendiri terhadap sebagian orang untuk mengunjungi negara dengan nilai sejarah tersebut serta menjadikannya sebagi destinasi liburan dan tempat wisata.

Turki merupakan salah satu negara dari berbagai belahan dunia yang sangat kental erat kaitannya dengan sejarah. Di negara ini dapat banyak sekali di temukan cerita dan tempat bersejarah nan indah. Derngan keistimewaan ini, tentu akan banyak sekali pengunjung yang akan tertambah wawasan pengetahuan sejarahnya dan akan merasa takjub oleh keindahan yang di berikan terhadap orang orang yang mengunjunginya.

Objek wisata yang di suguhkan Turki sangatlah memukau, bukan hanya memberikan nilai bersejarah, tetapi juga akan di buat tercengang oleh bangunan yang sudah berumur ribuan tahun seperti bangunan masjid masjid, bangunan menara, reruntuhan bangunan pada zaman romawi, hingga pesona keindahan pantai yang sayang untuk di lewatkan.

Untuk para wisatawan yang berkunjung, bisa memulai destinasi wisatanya dengan mengunjungi bangunan bersejarhanya sperti ke Hagia Sophia, Istanbul. Hagia Sophia meruapakan tempat wisata berupa Museum yang sangat megah dan memiliki kubah berdiameter 31 meter. Pada awalnya museum ini adalah sebuah gereja pada zaman romawi dan berubah mejadi mesjid ketika berada di pemerintahan kaisar Ottoman, hingga pada akhirnya berubah menjadi sebuah museum setelah dibangunnya sebuah mesjid bernama Blue Mosque.

Tujuan berikutnya ialah ke Library of Celsus dan kastil Bodrum. Adapun Library of Cesus ialah destinasi wisata yang begitu populer berupa renruntuhan perpustakaan Celsus. Tempat ini letaknya berda di kota Ephesus, pesisir bagian barat Turki. Library of Celsus merupakan peninggalan bangunan yang sangat megah yang di hiasi oleh ukiran ukiran cantik nan indah.  Sedangkan kastil bodrum yang berda di kota bodrum, merupakan kastil yang di jadikan museum dengan berbagai koleksi berupa barang pecah belah, perunggu, tembikar, hasil karya dari logam dan yang paling mengagumkan karya seni dari kapal yang karam di laut di laut Aegean. Uniknya bangunan ini terbuat dari susunan tumpukan batu yang hingga saat ini masih terjaga akan kesempurnaan bentuknya.

Selajutnya wisatawan dapat berkunjung ke objek besejarah yang memilki keindahan alamnya, diantaranya seperti gunung Nemrut dan Pamukkale. Gunung Nemrut adalah sebuah pegunungan yang ada di turki dengan ketinggian 2.134 meter berda dekat dengan kota Adiyaman. Uniknya di gunung ini terdapat makan raja Antiochus yang di ampit oleh berbagai jenis patung besar, termasuk patung dirinya sendiri. Namun kini, kepala patung patung tersebut terhampar di sepanjang tempat sejarah yang membuatnya unik dan menarik. Selain itu para pengunjung yang datang ke tempat ini dapat menyaksikan keindahan pegunung yang terhampar serta dapat menyaksikan sunrise yang indah.

Sedangkan Pamukkale adalah sebuah tempat wisata dengan ke unikan keindahan alamnya berupa hasil fenomena alam. Tempat ini menyuguhkan kolam kolam air panas yang terbentuk alami yang bisa di gunkan oleh wisatawan untuk berendam. Uniknya kolam ini di kelilingi batu batuan berwarna putih yang mirip seperti kapas dan jika di injak akan terasa lembut seperti salju. selain itu akan masih banyak lagi tempat bersejarah di turki selain yang tadi di sebutkan yang marik untuk di kunjungi akan sejarahnyanya maupun keindahan dan keunikan lainnya.


Informasi Terbaru

Back To Top